-->

Contoh Soal dan Penyelesaian Rangkaian Listrik Majemuk (Loop)

Topik Bahasan ,
Perhatikan rangkaian majemuk di bawah ini,
Jika saklar (sakelar) S ditutup, beda potensial antara titik A dan B adalah...

Pembahasan:
Loop 1:
4I1 + 2 I1 + 2 I2 - 12 =0
6I1 + 2 I2 = 12

Loop II
I1 + I2 - 6 = 0
I1 + I2 = 6

Eliminasi/Subtitusi
Didapatkan Hasil:
I1 = 0
I2 = 6

Arus (I) yang mengalir pada AB adalah I1+I2 = 0+6=6
Hambatan (R) pada AB = 2
Kita tahu V=I.R = 6.2 = 12 Volt..

Semoga pembahasan soal Contoh Soal dan Penyelesaian Rangkaian Listrik Majemuk (Loop) ini bermanfaat untuk anda. Jika ada pertanyaan atau soal yang ingin di bahas bisa pilih menu tanya soal. Terima kasih dan sampai jumpa di masalah masalah berikutnya guys.

Cari Soal dan Pembahasan tentang ,

Loading...